UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DAN KERJASAMA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE MAP AND MAPING PADA MATA PELAJARAN PPKN KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH MATARAM

Kamluddin Kamluddin, Irma Kusuma Wardani

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah bagaimana cara meningkatkan keaktifan belajar dan kerja sama siswa melalui penerapan pembelajaran Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Map and Maping (Peta Konsep) pada mata pembelajaran PPKn Kelas VII SMP Muhammadiyah Mataram pada mata pelajaran PPKn, Metode penelitian Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Reasarch). Penelitian ini dilakukan oleh peneliti bersama-sama dengan guru PPKn (mitra) melalui berbagai kegiatan yang telah direncanakan dan didiskusikan sebelumnya. Instrument penelitan ini menggunakan instrument test yaitu soal pilihan ganda sejumlah 25 item untuk mengukur hasil belajar kognitif siswa dan angket untuk mengukur indikator keaktifan belajar dan kerjasama siswa. Hasil menunjukkan diperoleh terdapat pada siklus ke III yaitu indikator keaktifan belajar siswa 85,70%, indikator kerjasama 100%, indikator Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Map and Maping 97,25% dan hasil belajar siswa 93,75%

 


References


Abdurrahman Wahid, 2016. Upaya meningkatkan keaktifan dan hasil belajar kognitif siswa kelas XI IPS 1 SMA Negeri 2 Labu Api Pada Mata Pelajaran Pkn Melalui Penerapan Pembelajaran Kombinasi Model Cooperative Learning Tipe Jigsaw dan Snawball Throwing. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram

Amri Rosmawarni, 2016. Peningkatan Kerjasama Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran PPKn Melalui Model Pembelajaran Berbasis Fotofolio Di Kelas XI IPA 5 SMAN 1 Narmada Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Arifin, Z. 2014. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Arikunto, S. 2014. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Astuti. 2013. Pengaruh Penggunaan Pendekatan Cooperative Learning Tipe Number Heads Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Pkn Pada Siswa Kelas VII Di SMPN 5 Mataram Tahun 2012/2013. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Bardi. 2012. Penerapan metode pembelajaran pada peta konsep tipe pohon jaringan untuk meningkatkan hasil belajar kognitif PKn siswa kelas VII A SMP Negeri 14 Mataram. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Budianingsih, C. Asri. 2005. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Candra Mega Permatasari. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Kancing Gemerincing Sebagai Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Sosiologi Siswa Kelas XII IPS 6 SMAN 8 Surakarta Tahun Pelajaran 2013/2014. Skripsi diterbitkan. Surakarta: Program Studu Pendidikan Sosiologi Universitas Sebelas Maret. FITK UIN Syarif Hidayatullah.(Online). Tersedia pada: https://media.neliti.com/media/publications/13677-ID-penerapan-model-pembelajaran-kooperatif-teknik-kancing-gemerincing-sebagai-upaya.pdf. diakses pada tanggal 19 April 2017

Dahlan. 2015. Upaya Meningkatkan Tanggung Jawab Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Penerapan Metode Problem Based Learning (PBL) Pada Mata Pelajaran PPKn Kelas VIII C Di SMPN 1 Kediri Tahun 2014/2015. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Dalyono. 2007. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Eni Sufianti. 2010. Upaya Meningkatkan Kualitas Proses dan Hasil Pembelajaran PKn Melalui Penerapan Cooperative Learning Teknik Kancing Gemerincing di Kelas VIII.D SMPN 11 Mataram Tahun 2009/2010. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Faturrahman, M. 2015. Model-Model Pembelajaran Inovatif Alternatif Desain Pembelajaran yang Menyenangkan. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Fuji Hastuti. 2015. Penerapan Metode Pembelajaran Kancing Gemerincing Dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa kelas VII-3 MTs Negeri Tanggerang II Pamulang. Skripsi diterbitkan. Jakarta: Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Universitas Islam Negeri Syarif. FITK UIN Syarif Hidayatullah.(Online). Tersedia pada: http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/29706/1/FUJI%20HASTUTI-FITK.pdf. Diakses pada tanggal 14 April 2017

Hartono, R. 2014. Ragam Model Mengajar Yang Mudah Diterima Murid. Yogyakarta: DIVA Press.

Huda, M. 2011. Model-model Pengajaran dan Pembelajaran (cetakan ke III). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Huda, M. 2015. Cooperative Learning Metode, Teknik, Struktur Dan Model Penerapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Isjoni, 2007. Cooperative Learning Efektifitas Pembelajaran Kelompok. Bandung: Alfceta Cv

Lie, A. 2008. Cooperative Learning. Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana.

Nurulwati. 2000. Model-model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktifistik. (online). (http://www.slidshare.net/210389/restu-kurikulum)). diakses pada tanggal 7 Januari 2015.

Purwanto. 2008. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar

Purwanto. 2010. Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Rahmawati, S. 2011. Upaya Peningkatan Hasil Belajar Siswa dan kerjasama siswa Kelas VII C SMPN 10 Mataram Pada Mata Pelajaran PKn dengan Pendekatan Cooperative Learning tipe Jigsaw. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Mataram.

Sanjaya, Wina. 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Fajar Interpratam Offset.

Sardirman. 2011. Interaksi Dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Press.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipto.

Slavin, Robert. E. 2005. Cooperative Learning: Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media.

Sudjana, Nana. 2005. Metode dan Tehnik Pembelajaran Partisipasi. Bandung: Falah Production.

Sudjana, Nana. 2009. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: ALFABETA.

Sugiyono. 2014. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: ALFABETA.

Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sukerta, I. M. 2012. Pengaruh Model Pembelajaran Konstektual Terhadap Prestasi Belajar Ditinjau dari Sikap Demokrasi Pada Para Siswa Kelas X di SMA Negeri 1 Petang. (online). (http//pasca.undiksha.ac.id/ejournal/index.php/jurnal_ap/article/download/431/223). Diakses pada tanggal 2 Desember 2014.

Suryabarata, Sumadi. 2014. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT. rajagrafindo Persada.

Sutikno, S. 2013. Belajar Dan Pembelajaran “Upaya Kreatif Dalam Mewujudkan Pembelajaran Yang Berhasil”. Lombok: Holistica.

Zulfitri, Gimin, Sri Erlinda. 2013. Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Terhadap Minat Belajar PKn Siswa Kelas VII Di SMPN Satu Atap Pauh Angit Kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Sangingi. Skripsi diterbitkan. Riau: Program Studi PKn Universitas Riau. FITK UIN Syarif Hidayatullah.(Online). Tersedia pada: http://repository.unri.ac.id/xmlui/bitstream/handle/123456789/4795/ZULFITRI.pdf?sequence=1&isAllowed=y. diakses pada tanggal 14 April 2017

Zulkarnain, 2015. Pengaruh Penerapan Model Discovery Learning Tehadap Prestasi Belajar siswa SMAN 1 Gunung Sari Pada Mata Pelajaran PPKn. Skripsi tidak diterbitkan. Mataram: Program Studi S1 Pendidikan Kewarganegaraan




DOI: https://doi.org/10.47165/jpin.v2i2.76

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Kamluddin Kamluddin, Irma Kusuma Wardani

Creative Commons License
JPIn: Jurnal Pendidik Indonesia p-ISSN (print) 2722-8134, e-ISSN (online) 2620-8466 is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.